Ugo Cei Photography yang Menjelajah Kembali Italia – Fotografi menjadi dunia menarik bagi mereka yang menyukainya. Ugo Cei Photography merupakan tempat dimana para penikmat seni saling berkumpul dan bertukar pikiran. Saat pandemi saat ini, penikmat seni tentunya tidak dapat bepergian ke luar negeri demi mendapatkan inspirasi. Karena itulah, Ugo Cei memutuskan untuk melakukan perjalanan ke negara asalnya sendirl, Italia. Selama menjelajah Italia, ia melakukan perjalanan darat dan menghabiskan waktu selama 2 minggu. Perjalanan yang ia rencanakan ini dilakukan guna mendatangi beberapa lokasi yang menawarkan pemandangan yang luar biasa. Keinginan ini telah lama ia ingin lakukan namun tidak memiliki kesempatan untuk melakukannya. Awal perjalanan mengelilingi Italia dilakukan dengan menempuh berjalanan sepanjang 3.500 km dengan mengemudi sebuah kendaraan. Perjalanan dilakukan mulai dari utara menuju ke arah selatan semenanjung.
Perjalanan tersebut menjadi salah satu perjalanan yang sangat memuaskan. Ugo Cei berhasil membidik foto semua tempat yang masuk ke dalam daftar lokasi yang akan ia kunjungi sebelumnya. Ada beberapa kasus dimana bidikan kamera tidak mendapatkan pencahayaan yang cukup. Di negara lainnya, sang fotografer dapat menemukan kondisi baik dimana pencahayaan dapat diperoleh dengan mudah. Ada pula kejadian dimana ia menemukan sebuah pemandangan yang tidak pernah terpikirkan sebelumnya ketika menjelajah Italia. Permainan kata ketika menjelajahi Italia adalah menikmati makanan lokal kemanapun kita pergi. Kegiatan ini juga ia lakukan ketika berkunjung ke negara-negara yang berbeda. Ada beberapa hasil bidikan kamera ketika menjelajah Italia yang ia tunjukkan kepada orang lain melalui blognya, seperti:
a. Pitigliano
Kota yang berada di bagian selatan Tuscany ini terletak di atas bongkahan tufa berukuran besar. Dikelilingi oleh jurang yang dalam hasil galian sungan yang berumur ribuan tahun menjadikan pemandangan di tempat ini sangat menakjubkan. Pada awalnya, kota ini menutupi singkapan batuan. Kota dapat dilihat melalui 3 sisi tanpa ada artefak yang menghalangi pemandangan di tempat ini. Pada potret nampak rumah-rumah kuno yan menggantung pada tepi jurang.
b. Procida
Procida merupakan nama pulau yang berada di Teluk Napoli. Pulau yang berukuran kecil ini merupakan lokasi menggiurkan bagi para fotografer. Lingkungan yang dikenal dengan sebutan Corricella menjadi pemandangan yang tepat untuk dibidik di tempat ini. Pada sisi pulau terdapat casino-casino yang sangat mewah yang dibangun untuk para wisatawan yang datang kesini, bukan hanya bisa menikmati pemandangan saja tetapi para wisatawan juga dapat merasakan keseruan bermain dan menikmati keindahan dari casino tersebut.
Agar dapat memperoleh hasil yang diinginkan, bidikan kamera dapat dilakukan melalui titik tertinggi yang berada di pulau. Penampilan yang mempesona akan diperoleh ketika sedang terjadi matahari terbenam. Tempat menarik lainnya yang berhasil dihasilkan oleh Ugo Cei melalui kameranya adalah Tropea. Lokasi paling selatan Italia ini dapat dicapai dengan melakukan perjalanan yang cukup panjang. Pemandangan matahari terbenam di tempat ini sayang untuk dilewatkan. Sang fotografer yang sungkan untuk memberhentikan perjalanan guna mendapatkan pemandangan matahari terbenam. Awal perjalanan di tempat ini dilakukan di Belvedere.
Pemandangan matahari di tempat ini terlalu menakjubkan dan membuat sang fotografer tak sungkan untuk menyimpan hasil bidikannya. Pemandangan matahari terbenam lainnya ia peroleh dari pulau Stromboli. Pemandangan yang indah hanya terjadi 2 kali dalam setahun. Ugo Cei sangat beruntung ketika itu karena mendapatkan bidikan matahari terbenam yang akan menghilang. Matahari nampak tertelan oleh gunung berapi yang ada di Stromboli. Vieste menjadi kota lainnya yang berhasil diabadikan oleh fotografer asal Italia ini. Matahari terbit menjadi panorama alam yang ia bidik dengan kamera profesionalnya.